Cara Membuat Kaskus Spoiler – Anda ingin membuat Kaskus Spoiler seperti gambar di bawah ini? Tapi ndak tahu caranya?
Mau tanya di Kaskus, tapi takut dibilang Newbie? Silahkan baca Cara Membuat Kaskus Spoiler di bawah ini :
1. Gunakan kode di bawah ini pada postingan anda.
[spoiler=Judul Spoiler]
Isi Spoiler
[/spoiler]
2. Ganti tulisan berwarna merah dengan judul Spoiler dan tulisan berwarna hijau dengan isi dari Spoiler anda.
3. Langkah terakhir isi Captcha, lalu publikasikan postingan anda, maka anda telah berhasil Cara Membuat Kaskus Spoiler.
[spoiler=Mantaappp]
Nice info gan
[/spoiler]